Wabup Mura Apresiasi Pengabdian Kadis Ketahanan Tangan Yang Purna Tugas
PURUK CAHU – Wakil Bupati Murung Raya (Wabup Mura), Rahmanto Muhidin, memberikan apresiasi atas dedikasi Kepala Dinas (Kadis) Ketahanan Pangan sekaligus Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Sosial, Serampang, yang telah resmi memasuki masa purna tugas per 1 Mei 2025. “Atas nama Pemerintah Daerah, saya mengucapkan terima kasih atas dedikasi bapak Serampang selama bertugas sebagai ASN […]